STUDI FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN KAPSUL EKSTRAK ETANOL 70% DAUN KENIKIR (Cosmos caudatus Kunth)

Noviatus Sholihah, A.Md. Farm (2020) STUDI FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN KAPSUL EKSTRAK ETANOL 70% DAUN KENIKIR (Cosmos caudatus Kunth). Diploma thesis, STIKES RS Anwar Medika.

[img] Text
Novia Sholihah.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Indonesia sangat kaya akan tanaman-tanaman yang mengandung senyawa antioksidan. Beberapa senyawa antioksidan dapat ditemukan pada tanaman, antara lain berasal dari golongan polifenol, vitamin c, vitamin E,β-karoten dan flavonoid. Salah satunya daun kenikir (Cosmos caudatus Kuth). Penelitian ini bertujuan untuk membuat sediaan bahan aktif formulasi kapsul dari ekstrak daun kenikir (Cosmos caudatus Kuth) dengan konsentrasi 10%, 20% dan 30%.. Pembuatan ekstrak daun kenikir (Cosmos caudatus Kuth) dilakukan dengan metode soxhletasi menggunakan pelarut etanol 70%. Formulasi bahan aktif ekstrak daun kenikir dibuat dalam 3 formula dengan konsentrasi ekstrak yang berbeda yaitu F1 dengan konsentrasi 10%, F2 dengan konsentrasi 20% dan F3 dengan konsentrasi 30%. Formulasi bahan aktif kapsul ekstrak daun kenikir dievaluasi meliputi uji organoleptis, uji kadar air, uji sudut diam, uji keseragaman bobot dan uji waktu hancur. Dari hasil penelitian ekstrak daun kenikir dapat diformulasikan menjadi sediaan bahan aktif formulasi sediaan kapsul.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Depositing User: Triani Febriana Triani
Date Deposited: 02 Dec 2020 07:40
Last Modified: 02 Dec 2020 07:40
URI: http://repository.uam.ac.id/id/eprint/241

Actions (login required)

View Item View Item